Upacara HUT PGRI Ke 77 Di Kabupaten Bogor Berjalan Dengan Sukses



PLT Bupati H. Iwan Setiawan. saat memberikan kata sambutan.


Investigator-news.id Cibinong // Pelaksanaan upacara HUT ke-77 PGRI di Kabupaten Bogor berjalan sukses yang dipimpin oleh PLT Bupati Kabupaten Bogor H. Iwan Setiawan sebagai Inspektur Upacara.


Kegiatan di laksanakan di lapangan tegar beriman


 



Usai upacara, PLT Bupati  mengucapkan selamat buat PGRI ke 77 dan saya bangga dengan guru yang berkerja dengan semangat semoga PGRI tetap jaya dan berkembang lebih maju.


 


“Mari kita bebas untuk berkarya dan berinovasi untuk mengisi HUT PGRI ini. Alhamdulillah kita saat ini sudah menikmati kemerdekaan HUT PGRI ini selama 77 tahun yang harus selalu kita syukuri kepada Allah SWT, dengan adanya HUT PGRI ini kita bebas bersuara untuk meningkatkan kompetensi yang bisa memberikan kontribusi kepada siswa siswi semoga dengan bertambah majunya PGRI adik adik kita jadi contoh kedepannya untuk kita semua supaya anak bangsa jadi cerdas, kita ada disi berkat guru, jadi saya minta kepada pejabat pejabat jangan melupakan jasa guru Tampa guru kita tidak ada apa apanya.


 



Diharapkannya generasi saat ini bagaimana menjaga dan memelihara persatuan dan kesatuan perjuangan para pendidik dan mengisi HUT PGRI ini dengan baik sesuai dengan peran kita masing-masing, seperti dengan tema guru bangkit untuk mensejahterakan jasa guru. Alhamdulillah HUT PGRI ternyata berhasil dengan lancar dan sukses berkat doa yang kita panjatkan kepada Allah SWT,” ujar PTL Bupati kabupaten Bogor H. Iwan Setiawan.



Hasil wawan cara lewat via henpon dengan ketua PGRI kabupaten Bogor 

Secara pribadi maupun organisasi saya mengucapkan terimakasih kepada semua pihak atas terlaksana nya acara HUT PGRI yang ke 77, 

Indonesia kuat Indonesia maju dan guru Bangkit Pulihkan Pendidikan di Indonesia pada umum nya dan khusus nya kabupaten Bogor ucap Amsohi , M. MPd.


Reporter Gustian

Red investigator-news.id

Terimakasih sudah membaca website kami.

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama